DOPI Bagi Sembako Kepada Warga Tak Mampu - PT Berantas Sumsel Media

Breaking

Post Top Ad

Responsive Ads Here

Post Top Ad

Responsive Ads Here

Minggu, 26 Maret 2023

DOPI Bagi Sembako Kepada Warga Tak Mampu



PALEMBANG, BS.ID - Di bulan suci ramadhan tahun ini, PT Gojek bekerjasama dengan Wadah Driver Online Palembang Independen (DOPI), membagi sembako kepada masyarakat, khususnya di Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel).


Dimana pembagian sembilan bahan pokok (sembako) tersebut guna membantu meringankan biaya hidup di masyarakat. Telebih, Wadah DOPI menggelar bakti sosial (baksos) dengan membagikan sembako kepada masyarakat kurang mampu, Minggu, (26/3/2023).


Erikson Siahaan mengatakan, pembagian sembako Wadah DOPI membagikan sembako kepada masyarakat kurang mampu di Bulan Suci Ramadhan 1444 Hijriah (H) atau 2023 Masehi.

"Sembako kita bagikan kepada masyakarat di Kota Palembang, khususnya di sekitaran Jalan Swadaya, Sukabangun 2, dan Seberang Ulu Satu Palembang," akunya.


Dikatakan Erikson Siahaan, sembako tersebut terdiri dari 6 karung beras 5 Kg, Minyak Sayur 5 Kg, Sirup Marjan 3 Botol, Gula Pasir 5 Kg, Biskuit 3 Bungkus, Teh 5 Kotak, serta 5 Karton Mie Instan.

"Nah, sembako yang dibagikan itu dengan sasaran masyarakat yang tinggal diseputaran Palembang," tambahnya pria tersebut.

"Ya diharapkan sembako ini dapat sedikit meringankan beban masyarakat dalam menghadapi bulan suci ramadahan ini," imbuhnya. (Madon)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Post Top Ad

Responsive Ads Here